Anda pasti pernah melihat atau bahkan mengalami sendiri mata yang berkantung. Mata berkantung menyebabkan penampilan seperti lesu atau kurang tidur sepanjang hari. Kantung mata merupakan ganguan ringan mata dan akan hilang sendiri seiring waktu. Namun meskipun tidak terlalu berbahaya sebaiknya anda mengetahui penyebab kantung mata sehingga bisa meminimalkan atau menghindari,berikut penyebabnya :
penyebab munculnya kantung mata
1. Pilek,Flu
2. Menangis
3. Kurang tidur dan kelelahan
4. Pola diet yang salah
5. Keturunan
6. Usia
Berikut cara alami mengatasi kantung mata jika terlanjur memiliki :
1. Kompres Dingin
Ambil handu yang bersih lalu basahi dengan air es. Tempelkan handuk basah tersebuy ke bagian bawah kelopak mata selama 5-10 menit. Sensasi dingin yang ditimbulkan mampu mempengaruhi pembuluh darah dan jaringan disekitarnya sehingga mengecil dan kencang kembali.
2. Irisan Timun
Ambil timun lalu cuci dengan bersih kemudian irislah timun tersebut. Lalu tempelkan irisan timun tadi ke mata anda sambil berbaring lalu biarkan 15 sampai 20 menit.
3. Minum Air Putih
Konsumsi air putih 8 gelas sehari daat mencegah munculnya kantung mata.
4. Jangan begadang atau cukup tidur
Sebaiknya anda tidur selama 8 jam sehari terutama dimalam hari. Jangan begadang jika dinilai tidak penting karena hal ini bisa menggatasi kantung mata.
5. Lembabkan mata anda dengan mengandung lidah buaya atau vitamin C
Demikianlah postingan berjudul "Penyebab dan Cara menghilangkan kantung mata" semoga dapat membantu anda mengatasi masalah kantung mata pada anda. Terima Kasih telah berkunjung ke blog pusat informasi terbaru.
0 komentar:
Posting Komentar